Strategi dan Program Kerja

Strategi Pencapaian, Program, Kegiatan dan Target Indikator Kinerja Prodi MIE FEB

Strategi Pencapaian Program Kegiatan Indikator
Tujuan 1: Mewujudkan proses pendidikan dan pengajaran yang berkualitas
Melakukan promosi prodi P1. Program Peningkatan Daya Tampung Prodi Promosi Prodi Jumlah mahasiswa baru
Persentase camaba melakukan daftar ulang
Persentase mahasiswa per angkatan yang berhasil lulus
Seleksi maba dan/atau peningkatan mutu maba sehingga memenuhi kriteria yang telah ditentukam P2. Program Peningkatan Mutu Proses Belajar-Mengajar

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Penyelengaraan ujian TOEFL Persentase mahasiswa yang memenuhi syarat TOEFL minimal saat mendaftar
Menyelenggarakan proses penyegaran atau penyamaan pemahaman awal (?): matrikulasi

 

 

Penyelengaraan ujian TPA Persentase mahasiswa yang memenuhi syarat TPA minimal saat mendaftar
Seleksi Mahasiswa Baru Rasio camaba yg ikut seleksi:daya tampung
Penyelenggaraan Matrikulasi Persentase Maba ‘lulus’ matrikulasi
Merumuskan kurikulum sesuai ketentuan standard nasional PT Penyusunan Kurikulum Berbasis KKNI Ada kurikulum KKNI / kurikulum sesuai ketentuan terbaru
Melaksanakan, mengendalikan dan mengevalusi mutu kurikulum secara reguler dan berkelanjutan

 

 

 

 

Penyusunan RPS dalam kurikulum berbasis KKNI Persentase mata kuliah yang telah dilengkapi RPS
Penyediaan Bahan/buku ajar Persentase mata kuliah yang telah dilengkapi Bahan/Buku ajar
Penyediaan Bahan/buku ajar berbasis keunikan prodi/fak/universitas Jumlah bahan ajar dengan konten keunikan prodi/fak/universitas
Penyediaan Bahan/buku ajar berbasis hasil riset dosen Jumlah bahan ajar dengan konten hasil penelitian dosen
Evaluasi kurikulum Ada evaluasi kurikulum
Meningkatkan kualitas dosen melalui keikutsertaan dosen dalam berbagai pendidikan, pelatihan, maupun forum-forum keilmuwan lainnya P3. Program Peningkatan Kualitas Dosen

 

 

 

 

 

 

Bantuan keikutsertaan seminar untuk dosen* Jumlah publikasi dosen di proceeding seminar nasional/internasional
Meningkatkan kuantitas dan kualitas ‘output’ tridharma dosen

 

 

 

Bantuan publikasi ilmiah* Jumlah publikasi dosen di jurnal nasional
Jumlah publikasi dosen di jurnal nasional terakreditasi
Workshop penulisan artikel jurnal internasional* Jumlah publikasi dosen di jurnal internasional
Keikutsertaan dosen dalam pelatihan pengembangan kompetensi* Jumlah dosen yang mengikuti diklat/kursus pengembangan komptensi
Menyusun, mengimplementasikan dan monev prosedur standard proses dikjar yang bermutu P4. Program peningkatan kualitas pendidikan dan pengajaran/alumni

 

 

 

 

 

Penyusunan Panduan/SOP Pembimbingan dan Penyusunan Tesis Rasio dosen:mahasiswa
Meningkatkan kuantitas dan kualitas aktifitas pendukung dikjar Monev/Audit Proses Pembimbngan dan Penyusunan Tesis

 

 

Persentase pembimbing tesis sesuai ketentuan minimal dan keahlian
Meningkatkan mutu bahan dan metode pembelajaran

 

 

 

Persentase dosen penguji sesuai ketentuan minimal dan bidang keahlian
Rasio mahasiswa:dosen pembimbing
Kuliah Tamu/Seminar/Praktikum/Workshop?Pelatiah dengan tema tertentu Jumlah praktikum/pelatihan/worshop/kultam/visit studi per semester
Pelaksanaan Pendidikan dan Pengajaran Persentase kehadiran dosen dalam PBM sesuai RPS
Meningkatkan peran Jaminan Mutu Program Studi dalam monitoring dan evaluasi mutu prodi

 

 

 

 

 

P5. Program optimalisasi SPMI Prodi Penyusunan dan Sosialisasi dokumen mutu prodi Ada Renstra
Monitoring dan evaluasi PBM Ada Standard mutu prodi
Audit kepatuhan SOP/Panduan Ada Panduan akademik
Audit mutu internal

 

 

Ada Panduan Tesis
% SOP yang dimonev/diaudit
Ada evaluasi PBM dan tindak lanjutnya
Meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana pendukung

 

 

P6. Program peningkatan sarana-prasarana pendukung Dikjar Pengadaan buku referensi** Jumlah judul buku pendukung PBM yang diadakan
Updating web prodi Ada web prodi dan terupdate
Pengelolaan Jurnal MIE Ada jurnal
Meningkatkan koordinasi internal dan eksternal serta kelembagaan program studi dalam menciptakan suasana akademisk yang kondusif P7. Program Penguatan Kelembagaan Rapat koordinasi pengelola prodi Jumlah rapat koordinasi pengelola per semester
Forum Bulanan MIE Jumlah pertemuan ilmiah atau non ilmiah antar pengelola-dosen-mahasiswa per semester
Penyusunan Kebijakan Akademik, Non Akademik, dan Kemahasiswaan MIE Persentase permasalahan prodi yang ditindaklanjuti melalui kebijakan akademik, non akademik, dan kemahasiswaan
TUJUAN 2. Menghasilkan lulusan magister ekonomi pembangunan yang berperan aktif dan profesional dalam perencanaan pembangunan, khususnya pembangunan wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil, perencanaan pembangunan daerah dan keuangan daerah, serta pengembangan ekonomi syariah.
Meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam penelitian dan publikasi ilmiah

 

 

 

P8. Program peningkatan mutu dan kompetensi lulusan Bantuan seminar dan/atau publikasi untuk mahasiswa Jumlah publikasi di proceeding seminar nasional ( per tahun)
Pelatihan penulisan artikel ilmiah dan pulikasinya

 

 

Jumlah publikasi di proceeding seminar internasional
Jumlah publikasi di jurnal nasional
Jumlah publikasi di jurnal nasional terakreditasi
Meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam bidang minat (keilmuwan) Tracer study Prodi Persentase alumni per angkatan yang terserap di dunia kerja/berwirausaha
Membangun dan memperkuat kelembagaan alumni prodi untuk berperan aktif dalam pengembangan prodi

 

 

 

 

 

Rata-rata lama tunggu kerja pertama (bulan)
Pelatihan keterampilan bersertifikasi sesuai konsentrasi Rata-rata lama studi (semester)
Pelatihan keterampilan berkarya bersertifikasi Rata-rata lama menyelesaikan tesis (semester)
Ujian Proposal Persentase lulusan dengan IPK > 3,50
Kegiatan Seminar Hasil Jumlah sertifikat keterampilan yang dimiliki per mahasiswa
Ujian Akhir Tesia Jumlah sertifikat keterampilan di bidang keahlian yang dimiliki per mahasiswa
T3. Menghasilkan produk penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang ekonomi pembangunan yang berkontribusi bagi pembangunan daerah maupun nasional
Meningkatkan fasilitasi aktifitas bersama dosen-mahasiswa dalam penelitian dan pengabdian kepada masyarakat P9. Program Peningkatan Penelitian Hibah penelitian untuk dosen-mahasiswa Jumlah penelitian bersama dosen-mahasiswa
Workshop/Pelatihan/Pendampingan penyusunan proposal penelitian untuk dosen-mhs % dosen tetap yang melakukan kerjasama penelitian dengan pihak luar UTM
Jumlah penelitian dengan dana hibah
P10\. Program Peningkatan Pengabdian kepada Masyarakat Hibah pengabdian kepada masyarakat untuk dosen-mahasiswa Jumlah pengabdian kepada masyarakat bersama dosen-mahasiswa
Workshop/pelatihan/pendampingan penyusunan proposal pengabdian kepada masyarakat untuk dosen-mhs % dosen tetap yang melakukan kerjasama pengabdian kepada masyarakat dengan pihak luar UTM
Jumlah pengabdian kepada masyarakat dengan dana hibah
Membangun, mengembangkan dan menindaklanjuti kerjasama dengan stakeholders

 

P11. Program Peningkatan Kerjasama Penjalinan Kerjasama dengan Pihak Luar Jumlah MoU yang dimotori prodi MIE
Temu alumni Jumlah kegiatan kerjasama dengan alumni di bidang tridharma

Sumber: Renstra Prodi MIE FEB 2016-2026